Wednesday, December 5, 2012

Spesifikasi 3 tablet baru Toshiba



Toshiba mulai menguatkan existensinya dalam bidang elekronik,kini toshiba meluncurkan 3 tablet Excite baru. dengan desain tipis dan ringan, memiliki layar definisi tinggi dan berbagai port dan fitur. 






Berikut fitur dan spesifikasi dari ketiga tablet tersebut:


-         quad-core prosesor NVIDIA Tegra 3,
-         kamera 5 megapiksel belakang dan kamera depan 2 megapiksel,
-         terdapat slot micro SD, RAM 1GB dan menjalankan Android OS versi terbaru Ice Cream Sandwich.
-         model 7,7 inci, model 10.1 inci dan model 13.3 inci
-         memiliki fitur anti gores Corning Gorilla Glass

Rencananya Tablet Excite 10 akan mulai tersedia  tanggal 6 Mei seharga $ 449,99 untuk model 16GB, sedangkan Excite 7 dan Excite 13 akan tersedia 10 Juni masing-masing mulai dari $ 499,99 dan $ 649,99.

Berikut spesifikasi khusus dari ke 3 tablet baru dari Toshiba :

Spesifikasi utama Excite 10

  • Layar AutoBrite LED Backlit 10,1 inci, 1280 x 800 pixel
  • Prosesor quad-core Nvidia Tegra 3 with GeForce graphics
  • RAM 1 GB
  • Android 4.0 ICS
  • Sensor sentuh 10 jari
  • Ketebalan tablet hanya 8,9 mm dan bobot 559 gram
  •  Slot Micro HDMI
Spesifikasi utama Excite 13

  • Layar AutoBrite LED Backlit 13 inci, 1600 x 900 pixel (ratio 16 : 9)
  • Prosesor quad-core Nvidia Tegra 3 with GeForce graphics
  • RAM 1 GB
  • Android 4.0 ICS
  • Exclusive 4 speakers by Toshiba and SRS Labs
  • Sensor sentuh 10 jari
  • Ketebalan tablet hanya 10,1 mm dan bobot 997 gram
  • Slot Micro HDMI


Spesifikasi utama Excite 7.7
  • Layar AMOLED 7.7 inci
  • Prosesor quad-core Nvidia Tegra 3 with GeForce graphics
  • RAM 1 GB
  • Android 4.0 ICS
  • Exclusive 4 speakers by Toshiba and SRS Labs
  • Sensor sentuh 10 jari
  • Ketebalan tablet hanya 7,6 mm dan bobot 380 gram

0 komentar:

Post a Comment

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More